Ciri - Ciri 6 Benua di Dunia Yang Paling Menonjol

03:44
Blog Mas Daof - Ciri - Ciri 6 Benua di Dunia Yang Paling Menonjol. Benua di Dunia ada 6 yaitu Asia, Eropa, Australia, Afrika, dan Antartika. Oke langsung saja kita kupas satu per satu Ciri - Ciri Benua di Dunia.

bumi5
A. Benua Asia :

1. Benua terbesar
2. Benua yang paling banyak penduduknya
3. Petumbuhan penduduk tertinggi di era modern ( China, India, Indonesia )
4. Benua Asia dan Eropa tergabung melewati darat dan disebut Benua Eurasia ( Turky )
5. Benua Asia adalah benua Sejarah ( Borobudur, Ka'bah, dll )
6. Benua yang sering terjadi gempa bumi
7. Ras yang berada di Asia adalah Mongoloid
8. Memiliki sopan santun yang tinggi

B. Benua Eropa :

1. Mayoritas penduduknya tinggal di daerah perkotaan
2. Memiliki pusat bahasa Internasional yaitu bahasa Inggris
3. Terletak di sebelah barat benua Asia
4. Benua Eropa merupakan benua pertama yang menerapkan sistem mata uang tunggal yaitu Euro
5. Memiliki 5 negara terkecil yaitu Lechtenstein, Andora, Monaco, San Marino, dan Vatican
6. Ras yang berada di Eropa adalah Kaukasoid
7. Pusat lahirnya teknologi

C. Benua Australia :

1. Terletak di 113-155 derajat Bujut Timur
2. Terletak di 10-43 derajat Lintang Selatan
3. Benua penghasil domba terbesar di Dunia
4. Benua terkecil di Dunia
5. Bagian utara berbatasan dengan Laut Arafuru
6. Benua penghasil buah terbesar di Dunia
7. Benua paling sedikit jumlah negaranya
8. Benua yang bertipe ras Negroid

D. Benua Afrika :

1. Pusat sejarah dunia
2. Benua yang memiliki banyak gurun
3. Benua yang bertipe ras Negroid

E. Benua Antartika :

1. Benua yang memilik suhu terendah
2. Benua yang banyak di selimuti salju
3. Penduduk yang tinggal bertipe ras estimo

Nah di atas adalah ciri-ciri yang paling menonjol dari benua benua tersebut bila ada kesalahan harap di maklmumi dan jika ada tambahan ciri-ciri dari 6 benua di atas, silahkan tinggalkan di bawah kolom komentar. Sekian dari Saya Terima Kasih !

Artikel Terkait

18 komentar

Write komentar
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 06:48 delete

kalau benua asia sebagai lahirnya agama-agama di dunia masuk kagak ya?
nice info ghan

Reply
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 06:52 delete

Mungkin bisa jadi gan , soalnya banyak agama di benua Asia. Pertanyaan bagus gan akan saya cari secepat mungkin jawabanya smile

Reply
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 07:06 delete

Lebih lengkap pakai gambarnya Sob.
Tapi unik juga nih artikel. Jadi nambah pengetahuan.

Reply
blogger_logo_round_35
28 August 2014 at 07:08 delete

Benua Afrika memang identik dengan sejarah dan gurun nya..makasih udah share

Reply
goseopro%252520lama
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 07:09 delete

Iyah gan sama-sama , makasih saranyanoprob

Reply
blogger_logo_round_35
verdian
AUTHOR
28 August 2014 at 07:11 delete

Setahu ane.. di benua antartika adalah tempat yang tak dijamahi manusia.

Reply
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 07:13 delete

iya tuh klo pke gambar lbih kren. tp ini bermanfaat juga gan tx info nya

Reply
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 07:20 delete

Emang sepi banget manusia di sana , cuman ada pinguin sama beruang kutub yang banyak smile hehe

Reply
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 07:20 delete

Sama-sama bang Azmana smile

Reply
blogger_logo_round_35
Iampsh
AUTHOR
28 August 2014 at 07:27 delete

Nomor 1 ada benua asia smile

Reply
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 07:33 delete

thanks gan, artikelnya sangat bermanfaat

Reply
blogger_logo_round_35
masihbelia6
AUTHOR
28 August 2014 at 07:48 delete

Benua antartika itu kutub utara apa bukan? saya baru tahu kalau antartika itu benua. Nice artikel

Reply
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 08:04 delete

Sama sama kang Ilham smile

Reply
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
28 August 2014 at 08:05 delete

Masih menjadi sebuah misteri gan , nanti kalo tau pasti saya postingnoprob Makasih gan pertanyaanyanoprob

Reply
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
15 February 2015 at 01:24 delete This comment has been removed by the author.
blogger_logo_round_35
Unknown
AUTHOR
25 January 2016 at 02:21 delete

katanya 6 benua kok cuma 5 benua amerikanya mana?

Reply
blogger_logo_round_35

EmoticonEmoticon

smile:)
sad:(
disappointed =(
shy^_^
noprob :D
happy=D
shit=)D
clap|o|
surprise@@,
trope ;)
like:-bd
dislike:-d
sigh :p
love:ng